Benarkah Kiamat Semakin Dekat?

Para ahli Astronomi, Geologi dan Fisika telah lama memprediksi alam semesta akan berakhir dalam keadaan dingin yang berkepanjangan dikenal sebagai heat death. Kondisi itu terjadi ketika alam akhirnya menggunakan semua energinya. Ketika itu maka hanya suhu dingin dan es yang akan menyelimti bumi, apakah kita akan kembali pada zaman es masa lampau? Bagaimana hal itu bisa terjadi?

Para Fisikawan mengemukakan teorinya, Pada saat semua gerakan di bumi dan termasuk atom berhenti. Maka berdasarkan analisis kalkulasi terbaru dari sebuah tim ahli fisika Australia, hangat bumi pun akan berhenti. Bumi tidak memproduksi panasnya sendiri. Menurut para ahli kondisi heat death jauh lebih dekat daripada yang diperkirakan sebelumnya. Heat death didasarkan pada konsep entropi. Kita mengalami entropi di dunia nyata, contohnya seperti memecahkan jendela kaca lebih mudah daripada membuat yang baru. Begitupun bumi, kehancuran akan lebih mudah daripada membangunnya kembali.

Hasil penelitian dari tim Fisikawan menyebut lubang hitam memiliki kontribusi terhadap entropi yang terjadi di alam semesta, dengan mematahkan materi dan energi di pusaran gravitasi. Tetapi perhitungan selalu mengukur tingkat gangguan ini dengan menggunakan kekuatan destruktif yang lebih kecil, atau lubang hitam yang lebih umum.
Namun, kalkulasi baru memperhitungkan keganasan lubang hitam yang lebih besar dari galaksi super besar. Dalam perhitungan, para ahli fisika menemukan bahwa teori lama terlalu meremehkan, dan alam semesta lebih cepat terancam.
Walaupun lebih cepat, tapi heat death masih miliaran tahun lagi, sebelum menghadapi kematian dalam panel galaksi. (disarikan dari inilah.com).

Artikel lainnya :
-perahu nabi nuh ditemukan
-bigfoot seperti apa mereka
-misteri crop circle
-benarkah kiamat semakindekat
-fenomena bunuh diri massal sapi alpen
-ritual pengorbanan manusia bangsa maya

Baca Artikel Lainnya:

Share this product :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Belajar Hipnotis Online Jarak Jauh Tanpa Guru Langsung Bisa - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger